Monday, November 20, 2006

D' devil inside me

About this day:
Cuaca hatiku panas banget, stressfull,tiring, breathless...
2 kali aku marah2 sama mas eko cuma karena masalah kecil...
2 kali aku ngerasa nyesel setengah mati,
2 kali juga hati dan ego-ku berkontradiksi..
( *sebagian hatiku pingin sekali minta maaf ,tapi sebagiannya lagi merasa minta maaf itu memalukan* )
Aku ngerasa butuh space, butuh sendiri, pendeknya butuh waktu untuk diriku.

Bener kata orang bijak ya? Our self is Our great enemy...
Ternyata berselisih paham dgn orang lain itu lebih mudah di atasi di bandingkan saat kita berselisih paham dan kepentingan dengan diri kita sendiri.
Ada pertanyaan besar di dalam Otak ku,
tentang prinsip2 kebersamaan dalam hubungan..
Apakah Toleransi itu mutlak di perlukan?
Sementara aku percaya sekali bahwa sebagai teman hidup
Kita harus benar2 "telanjang" di hadapan pasangan kita,
dalam artian kita harus benar2 terbuka mengenai siapa diri kita.
Kapan kita marah, kapan kita bahagia, apa yg membuat kita marah,
apa yang membuat kita bahagia,seperti apa kita saat marah, sedih, kecewa dan lain2...yg sejenis..serupa..yg tidak bisa di sebut kan satu persatu..

Bagaimana saat toleransi itu sendiri berarti kita tidak jujur terhadap diri kita, atau memaksakan diri..dan yang terpenting membuat kita tidak bahagia..?
Apakah itu masih mutlak di perlukan?

2 comments:

Anonymous said...

makanya rhe. minta foto full badan yang paling cantik menurut kamu. ntar tak bikin kamu jadi malaikat.

Anonymous said...

Dooohhh...ada yg nyoba2 ngerayu di komen box neehhh, ga kuat dah ayeee ;)

Emang kenapa lagi si akangnya,kakak?